Mengenalkan Sejarah Isra’ Mi’raj - KKN UAD
Deni Setiawan 02 Maret 2023 08:57:22 WIB
Tanggal 15 Februari 2023, mengisi kegiatan mengenalkan sejarah Isra’ Mi’raj ke TK ABA Padukuhan Playen II. Kegiatan ini dilakukan mulai dari menonton video sejarah Isra’ Mi’raj, melakukan diskusi dan sesi Tanya jawab. Selain itu juga melakukan kegiatan menggambar dengan tema Isra’ Mi’raj. Hal ini dilakukan agar anak-anak dapat mengenal dan mau ikut serta memperingati hari Isra’ Mi’raj. Kemudian, kegiatan ini dilanju dengan pembagian hadiah dari pemenang lomba mewarnai. Tujuannya agar anak-anak lebih semangat dalam melakukan hal yang positif.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Rapat Koordinasi Monev Pengelolaan Website dan Medsos Se-Kabupaten Gunungkidul
- Sosialisasi Dukungan Administrasi Kependudukan dan JKN
- Penyaluran Beras dari Badan Pangan Nasional
- Penyerahan Pompa Sumur Ladang Untuk Ketahanan Pangan
- Puting beliung menimpa salah satu rumah warga
- Pengajian Muhasabah Kalurahan Playen
- Peringatan Hari Jadi ke 194 Kabupaten Gunungkidul Tahun 2024