NUANSA GOTONG ROYONG WARGA PEDESAAN MASIH KENTAL
Kamituwo 05 Januari 2023 19:07:30 WIB
Rasa gotong royong dan teposeliro atau ramah tamah kepada sesama masih kental di Kalurahan Playen khususnya di masing masing padukuhan. Hal ini banyak dijumpai diPadukuhan terutama saat warga ada yang terkena musibah, memperbaiki rumah, ataupun kerjabakti memperbaiki jalan saluran dan lain sebagainya. Salah satu kegiatan nyata dipadukan Mojosari yaitu kerjabakti bersama memperbaiki jalan menjelang panen padi sebentar lagi
Dokumen Lampiran : NUANSA GOTONG ROYONG WARGA PEDESAAN MASIH KENTAL
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Rapat Koordinasi Monev Pengelolaan Website dan Medsos Se-Kabupaten Gunungkidul
- Sosialisasi Dukungan Administrasi Kependudukan dan JKN
- Penyaluran Beras dari Badan Pangan Nasional
- Penyerahan Pompa Sumur Ladang Untuk Ketahanan Pangan
- Puting beliung menimpa salah satu rumah warga
- Pengajian Muhasabah Kalurahan Playen
- Peringatan Hari Jadi ke 194 Kabupaten Gunungkidul Tahun 2024